Mengukir Harapan Bersama Mapan
“Saya akan berusaha sekolah setinggi-tingginya dan menjadi dokter,” demikian jawaban singkat Juliana (16) atau yang akrab dipanggil teman-temannya Chanda saat ditanya apa upaya pribadinya untuk menghindari perkawinan anak. Chanda berharap, dengan fokus pada pendidikan, dia tak terjerat perkawinan usia anak, seperti banyak dialami teman-teman sebayanya di Nagekeo, Nusa Tenggara Timur (NTT). Perkawinan usia anak memang […]
Menghunus Perdes, Memutus Rantai Nestapa
Upaya perlindungan anak dan perempuan membutuhkan langkah yang sistematis. Hal ini disadari oleh Petrus Mola (70), Kepala Desa Kelimado, Kecamatan Boawae, Kabupaten Nagekeo, Nusa Tenggara Timur (NTT). Dengan dampingan Yayasan Plan International Indonesia (Plan Indonesia), Petrus beserta jajaranya menginisiasi dan memberlakukan Peraturan Desa tentang Perlindungan Anak dan Perempuan untuk desanya sejak tahun 2019. Kini, desanya […]