Perjalanan Ema dan Inspirasi Mama Baha dalam Pertanian Cerdas Iklim

Sebelum pulang, saya memberi semangat kepada teman-teman untuk terus bekerja sama mewujudkan harapan yang telah kami tuangkan. Pulang dengan harapan untuk meneruskan ilmu dan semangat yang mama Baha tanamkan, dengan tekad untuk menjadi petani muda yang juga mampu membawa perubahan.  Saya Ema, seorang perempuan muda dari Lembata, dengan ketertarikan yang mendalam terhadap dunia pertanian. Dibesarkan […]

Bahan Pangan Ini Bisa Langka Akibat Perubahan Iklim?

pangan plan indonesia

Perubahan iklim telah menyebabkan perubahan drastis dalam pola cuaca dan lingkungan. Hal ini berdampak pada ketersediaan dan produksi bahan pangan, penyimpanan, akses dan stabilitas harga pangan. Pertanian juga tentunya menjadi salah satu sektor yang berisiko tinggi mengalami dampak dari perubahan iklim. Sektor pertanian mengalami berbagai dampak karena perubahan iklim dapat memengaruhi pola tanam, waktu tanam, […]