Cerita Meti Belajar Baca Tulis dari Bersurat dengan Orang Tua Sponsor

Meti (7 tahun) adalah anak yang ceria dan penuh semangat. Selalu tersenyum dan memiliki banyak teman di lingkungannya. Di balik keceriaannya, Meti menghadapi tantangan besar dalam kesehariannya. Ia tidak bisa membaca dan menulis, dan hal inilah yang membuatnya merasa tertinggal dari teman-teman lainnya di sekolah. Meti, anak kedua dari empat bersaudara, tumbuh dalam keluarga petani […]

Anita dan Aksi Perubahan dari Tindakan Sederhana

Dengan tindakan sederhana namun penuh makna,  perempuan muda itu telah membuktikan bahwa perubahan besar bisa dimulai dari rumah.  Suatu sore yang cerah, saya memutuskan untuk mengunjungi Anita di desanya. Saya telah mendengar banyak tentang aksi iklim yang dilakukan Anita, dan ingin mengetahui lebih lanjut tentang keberlanjutan kebunnya. Saat tiba, saya melihat Anita sedang sibuk membersihkan […]

Magdalena Jadi Relawan Kesehatan untuk Bantu Sesama

Magdalena, 16, mengatakan bahwa anak muda di komunitasnya sering membuat pilihan gaya hidup yang buruk yang dapat merusak kesehatan mereka. “Masalahnya termasuk merokok, minum alkohol, pornografi, dan kecanduan media sosial,” jelasnya. “Ada juga masalah sosial lainnya seperti perundungan, pernikahan anak dan kehamilan remaja yang mempengaruhi kesehatan mental masyarakat.” Populasi remaja yang besar di Indonesia menghadapi […]

Kisah Persahabatan Jarak Jauh: Adel dan Sponsornya di Jerman

“Senang rasanya, walaupun terpisah jarak yang sangat jauh, namun kami tetap bisa saling berbagi kabar, terima kasih banyak sponsorku,” kata Adel sambil memegang boneka dan beberapa barang lainnya yang baru ia terima. Adel, ia adalah seorang anak berusia 15 tahun, tinggal di sebuah desa kecil di Kabupaten Timor Tengah Selatan, Indonesia. Dia adalah anak bungsu […]

Cerita Yuni tentang Impiannya 5 Tahun ke Depan: Jadi Perawat yang Peduli Lingkungan

Pemenuhan hak anak-anak tidak terbatas pada pemenuhan akses air bersih, sanitasi, akta kelahiran, imunisasi dasar dan juga berkaitan dengan pendidikan dasar. Namun, agensi anak perempuan melalui berbagai program menjadi krusial. Yuni, salah satu anak dampingan Yayasan Plan International Indonesia (Plan Indonesia) sejak usia 5 tahun menyampaikan ceritanya mengikuti pelatihan Gender Action Learning System (GALS) yang […]