Home / Sering Ditipu dan Upah Pun Kerap Dipotong

Sering Ditipu dan Upah Pun Kerap Dipotong

Hery Hermanto, nelayan Tegal. (Foto: Iwan Arifianto/Tribun Jateng)

Nasib nelayan domestik ternyata sering kena tipu soal upah. Para juragan atau pemilik kapal seringkali memanipulasi hasil tangkapan supaya membayar upah anak buah kapal secara murah.

“Upah memang tergantung sesuai hasil tangkapan, tapi soal pengupahan, saya sering ketipu.”

“Seharusnya dapat banyak (tangkapan ikan), tapi upahnya sedikit,” ujar nelayan Tegal, Edy Gunanto (33) kepada Tribunjateng.com, Rabu (7/9/2022).

Dia mencontohkan, ketika kapalnya melaut selama dua bulan dengan kapal di atas 100 gross ton mendapatkan hasil tangkapan cumi kelas utama seberat 10 ton, hitungan kasarnya setiap ABK akan mendapatkan upah Rp 8 juta sampai Rp 9 juta.

Fakta di lapangan, nelayan hanya mendapatkan upah rentang Rp 4 juta hingga Rp 6 juta.

“Upah akan semakin kecil sesuai hasil tangkapan ikan selama melaut,” beber pria dua anak ini.

Menurutnya, para pemilik kapal ada saja alasannya ketika memotong upah ABK.

Di antaranya dengan alasan untuk biaya perbekalan membengkak, solar mahal, dan lainnya.

“Padahal itu alasan saja untuk menutupi kecurangan itu,” terangnya.

Begitupun soal tangkapan hasil memancing, dia mengatakan, hasil tangkapan hasil memancing ABK dihargai begitu murah yakni di angka Rp 20 ribu per kilogram. Padahal, harga normalnya di atas Rp 100 ribu.

“Memang dihargai murah sekali, padahal hasil mancing pribadi itu bisa menjadi pemasukan yang lumayan,” terangnya.

Dia tak dapat berbuat banyak dari perilaku para pemilik kapal. Bersama para ABK lainnya hanya mampu menggerutu.

“Paling mentok ketika mau berangkat lagi, kami diajak tidak mau, ikut ke kapal lain saja yang lebih adil,” kata warga Kramat, Kabupaten Tegal itu.

Sementara itu, nelayan Tegal, Hery Hermanto (31) menuturkan, seringkali mengalami hal serupa mendapatkan upah tidak sesuai hasil tangkapan. Dia melihat hasil tangkapan laut banyak tapi ketika pembagian upah kecil yakni Rp 4 juta selama bekerja dua bulan. “Kami sebagai nelayan bertahun-tahun hapal betul berapa uang yang kami terima dari melihat hasil tangkapan.”

“Tapi terlalu banyak pengurangan dengan alasan biaya operasional bikin kami jengkel sehingga terpaksa pindah-pindah kapal yang bosnya adil,” terangnya.

Terpisah, SAFE Seas Project Manager, Hari Sadewo mengatakan, upah ABK dalam negeri menerapkan bagi hasil sehingga rawan kecurangan. Bagi hasil mekanismenya dari pembagian presentase tertentu yang berpatokan besar kecilnya tangkapan ikan.

“Ada celah untuk mencurangi ABK melalui permainan harga yang tidak transparan,” terangnya kepada Tribunjateng.com, Rabu (7/9/2022).

ABK migran juga berpotensi hal yang sama yakni upah rendah karena tidak sesuai dengan nilai kontrak. Upah tersebut dapat dikurangi biaya tertentu akibat sejak awal tidak clear terkait biaya paspor, buku pelaut, dan lainnya. Belum lagi tidak ada transparansi antara dua perusahaan pemilik kapal dan perusahaan penempatan ABK.

“Banyak hal buram di situ mulai pra penempatan, penempatan di kapal, hingga pemulangan dari melaut,” jelasnya.

Pihaknya menyebut, bersama Yayasan Plan International Indonesia (YPII) telah mengedukasi kepada ABK terutama hak-haknya yang tercantum dalam Perjanjian Kerja Laut (PKL) di Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor 42 Tahun 2016. Penerapan PKL tersebut masih disikapi pesimis oleh pengusaha kapal yang berdalih setiap ABK selalu berpindah antara kapal satu dengan kapal lainnya.

“Padahal PKL dapat disikapi dengan satu trip, misal kontrak satu kali trip selama dua sampai tiga bulan selesai.”

“Ada trip baru ya PKL baru,” bebernya.

Kesadaran untuk menyediakan jaminan sosial juga digaungkan pihaknya melalui kerja sama dengan pelabuhan supaya mendorong pemilik kapal supaya menyediakan PKL dan jaminan asuransi.

“Sudah cukup banyak kemajuan di Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) Tegalsari jadi di sini aksesnya gampang misal di jaminan sosial setiap ABK selalu didaftarkan setiap trip,” katanya. (*)

Artikel ini ditulis oleh Iwan Arifianto (Jurnalis Tribun Jateng) dan pernah dimuat di Tribunnews.com edisi 7 September 2022

Bagikan ke

Artikel Lain Yang Terkait

Berlanggan Buletin Kami

Berlangganan Buletin Kami​

Jadilah
Teman Plan
Perjuangkan hak anak Indonesia

scatter hitam mahjong
slot gacor
slot gacor
slot gacor maxbet slot gacor agen judi bola slot gacor slot nolimit slot777 https://furets-jaunes.org/ https://www.forestry-quarantine.org/ toto slot slot777 Slot Qris slot gacor 2025 https://leesgreekandpizza.com/ slot gacor powergaming88 powergaming88 powergaming88 slot gacor powergaming88 toto slot slot88 slot88 slot gacor slot gacor slot gacor slot thailand powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 slot toto slot thailand powergaming88 powergaming88 slot thailand slot 777 powergaming88 sbobet powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 slot gacor powergaming88 Slot88 Live Casino APEX303 APEX303 APEX303 APEX303 Mahjong Wins 3 APEX303 APEX303 Mahjong Wins 3 RTP SLOT GACOR Slot Gacor Slot Gacor Slot Gacor Slot Gacor APEX303 APEX303 Slot Thailand APEX303 APEX303 Slot Gacor APEX303 Slot Pulsa Scatter Hitam Slot88 Slot Thailand Slot88 Slot Gacor Slot Thailand Scatter Hitam APEX303 APEX303 Slot Gacor Situs Togel Slot Gacor Slot Gacor APEX303 Slot Gacor APEX303 APEX303 APEX303 CRAZY TIME SV388 Slot Gacor APEX303 Mahjong Wins 3 APEX303 Slot Gacor APEX303 LIVE CASINO APEX303 Slot Gacor APEX303 Slot Gacor 888SLOT slot bet 200 crazy time sv388 mahjong wins 3 slot pulsa crazy time 888slot scatter hitam slot777 gtr303 mahjong wins 3 scatter hitam sv388 slot bet 200 sv388 gtr303 ws168 bonanza candyland ga28 roulette online slot qris judi bola bandar slot gacor sabung ayam online slot qris crazy time slot88 sweet bonanza candyland slot online slot qris slot thailand sbobet mega wheel slot deposit qris slot online gampang menang slot88 slot qris slot gacor maxwin slot deposit 5000 slot qris slot gacor 2024 link slot gacor spaceman slot scatter hitam 888slot slot maxwin slot dana https://www.nidodevalverde.com/ 888SLOT Slot Thailand slot gacor https://pensivefederation.com/ slot gacor hari ini slot gacor sbobet gtr303 https://windizupdate.com/ slot online gtr303 slot thailand situs slot gacor slot toto scatter hitam crazy time crazy time ktm303 casino online slot gacor gtr303 situs judi bola terpercaya gtr303 gtr303 gtr303 slot thailand casino online togel online situs togel crazy time slot gampang menang slot gacor slot gacor ktm303 joker123 https://dinkes.hsu.go.id/scatter-hitam/ https://pmb.itsnupekalongan.ac.id/vendor/bin/scatter-hitam/ https://jurnal.univa-labuhanbatu.ac.id/public/site/scatter-hitam/ https://lpm.univa-labuhanbatu.ac.id/wp-content/themes/jnews/scatter-hitam/ https://scatterhitam-slot.com https://tth.com.tc/ https://gna.university/ https://guiqac.gnauniversity.edu.in/ http://tourism.gov.eg/ powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 Slot Thailand Starlight Princess Mahjong Ways 2 Slot Maxwin https://sipatudia.bpsdm.sumbarprov.go.id/assets/mahjong/ scatter hitam powergaming88 sv388 idn slot https://slot-thailand.itr.ac.id/ https://pn-watansoppeng.go.id/media/jui/server-thailand/ slot mania slot zeus ying77 judi bola live casino sv388 mahjong ways slot mania slot server kamboja digmaan slot88 slot live casino slot thailand powergaming88 powergaming88 slot thailand ladangtoto slot thailand server thailand slot thailand slot thailand slot thailand slot gacor powergaming88 ladangtoto sv388 slot toto slot server thailand slot thailand situs slot wwg slot slot gacor slot mawin slot gacor slot thailand slot gacor slot gacor slot88 pgsoft Daftar Judi Slot Online Indonesia Paling Gacor di Indonesia Daftar Situs Judi Slot Online SLOT88 lucky neko slot gacor slot88 slot maxwin slot thailand Slot Mahjong Ways 2 Mudah Jackpot Paus di PG Soft Hari ini 2023 Lucky Neko Situs Slot Gacor Pgsoft Hari Ini SITUS SABUNG AYAM SV388 ONLINE DAFTAR LINK LOGIN APK AGEN SV388
Bagikan informasi ini!

Beritahu teman, keluarga, dan tetangga Anda. Bagikan ke dunia!