Home / Sekolahku Tanpa Sampah Plastik

Sekolahku Tanpa Sampah Plastik

Pada siang hari, suasana sekolahku memang asri. Tak banyak sampah berserakan karena setiap kelas dan sudut sekolah sudah disediakan tempat sampah. Tapi, ada sesuatu yang mengganjal hatiku. Bukan tentang kesadaran warga sekolah untuk membuang sampah pada tempatnya, melainkan banyaknya produksi sampah yang dihasilkan di tempat sampah sekolahku.

Tempat sampahnya semakin sesak, tidak muat lagi sehingga berceceran ke lantai. Sayangnya, murid hanya mengandalkan pekerja kebersihan sekolah. Padahal, menjaga lingkungan sekolah adalah kewajiban kita bersama sebagai warga sekolah.

Tempat sampah memanglah kotor dan banyak yang enggan untuk menyentuhnya. Jika hal tersebut terus dibiarkan, maka akan semakin banyak sampah yang dihasilkan dan berpotensi menimbulkan berbagai dampak lainnya.

Sampah plastik sekali pakai sering kamu gunakan gunakan sehari-hari di sekolah. Bungkus makanan, wadah minuman, wadah air mineral, styrofoam, kemasan sisa, dan masih banyak lagi. Ternyata, barang-barang tersebut dapat kita donasikan ataupun setorkan ke bank sampah yang jaraknya cukup dekat dengan sekolah kami. Namun, sebagian besar murid sekolahku belum mengetahui keberadaan bank sampah tersebut.

zero plastic no plastik anti plastik sampah plastik depok green influencer plan indonesia urban nexus
Fathia (tengah)

Dengan keresahan yang ada, aku (Fathia) bersama Kak Nasyila dan Kak Ayu membentuk komunitas yang kami beri nama Ecogreen. Awalnya komunitas ini bertujuan untuk mengikuti kegiatan Green Influencer dari program Urban Nexus, Plan Indonesia yang bekerja sama dengan BAPPEDA Kota Depok.

Ecogreen ini bergerak di bidang lingkungan terutama penggunaan sampah plastik sekali pakai. Dalam kegiatan Green Influencer yang diadakan oleh Yayasan Plan International Indonesia (Plan Indonesia) ini kami memperoleh pembekalan yang komprehensif mulai dari urgensi pengelolaan sampah, permasalahan krisis iklim dan peran serta kaum muda, kami juga dikenalkan dengan kebijakan pemerintah Depok dalam menangani sampah. Selain itu,  kami diajarkan untuk membuat kegiatan kampanye yang berdampak dengan memperhatikan safeguarding (keamanan anak), kesetaraan gender dan inklusi sosial.

Dari pembekalan-pembekalan inilah kami mulai membangun kerja sama dengan Majelis Perwakilan Kelas Organisasi Siswa Intra Sekolah (MPK-OSIS), ekstrakulikuler Kelompok Ilmiah Remaja (KIR), wakil kepala sekolah, dan bank sampah induk di dekat sekolah kami.

Apa saja rangkaian program yang telah terlaksana? Berikut adalah rangkaian kegiatan ecogreen:

1. Aksi Edukasi & Kampanye

zero plastic no plastik anti plastik sampah plastik depok green influencer plan indonesia urban nexus

Tentu saja, sebelum kami melakukan aksi-aksi, kami harus meningkatkan pengetahuan warga sekolah untuk menumbuhkan kesadaran sehingga mereka dapat menggerakkan diri mereka sendiri dan bahkan orang-orang di sekitarnya. Edukasi mengenai emisi karbon, mulai dari apa itu emisi karbon, bahaya, serta penyebabnya yang kami fokuskan pada pemakaian sampah plastik sekali pakai. Selain itu, kami juga memaparkan bagaimana cara mengurangi dan mengolah sampah plastik sekali pakai yang dapat dilakukan oleh murid sekolah. Di akhir sesi, kami juga mendapatkan feedback dari peserta kampanye.

2. One Day No Plastic

zero plastic no plastik anti plastik sampah plastik depok green influencer plan indonesia urban nexus (3)

Kami mengajak murid serta para pedagang kantin untuk mengurangi sampah plastik sekali pakai di satu hari yang telah kami tentukan. Para murid membawa tempat makan serta tempat minum untuk jajan ke kantin dan kami juga menyediakan wadah untuk para pedagang kantin sebagai pengganti plastik. Kami memakai wadah berbahan dasar kertas, seperti paper cuppaper bowl, dan paper box. Dari program ini, murid lebih suka memakai wadah dengan bahan dasar kertas karena lebih nyaman digunakan, lebih rapih, dan ramah lingkungan.

Hasil akhir dari One Day No Plastic memang belum 100% berhasil, namun kami dapat menurunkan produksi sampah plastik sekali pakai yang ada di sekolah. Jika terdapat sampah plastik seperti kemasan makanan atau bahkan wadah kertas, maka kami mendonasikannya ke bank sampah induk terdekat.

3. Bank Sampah

zero plastic no plastik anti plastik sampah plastik depok green influencer plan indonesia urban nexus (3)

Kami bekerja sama dengan bank sampah induk yang lokasinya di dekat sekolah kami. Setiap kelas memilah dan mengumpulkan sampah sesuai dengan kriteria yang diberikan oleh bank sampah induk, lalu mengumpulkanya ke dalam satu karung yang telah kami sediakan.

Mengapa kami menggunakan karung? karena karung yang kami pakai akan dapat digunakan kembali dan dapat mengurangi sampah plastik sekali pakai daripada kami menggunakan trash bag. Selanjutnya, karung tersebut kita timbang dan didonasikan ke bank sampah.

Merubah suatu kebiasaan lama menjadi kebiasaan baru merupakan hal yang sulit dan membutuhkan waktu yang lama. Namun, jika kebiasaan buruk tersebut terus dilakukan, maka akan berdampak semakin buruk kedepannya. Ecogreen tidak dapat bergerak sendiri tanpa kerja sama dari seluruh pihak di sekolah, baik dari murid, para guru, para pedagang, maupun orang tua. Kami mengucapkan terima kasih kepada seluruh pihak yang telah berpartisipasi dalam program ini dan membantu menyelamatkan bumi.

Dari berbagai pemaparan aksi yg telah kami lakukan, kalian sadar masih betapa berharganya hal sekecil apa pun yang kita lakukan untuk bumi ini, pasti akan berdampak besar bagi kelangsungan bumi itu sendiri. Sebagai kaum muda, kita memegang peranan penting akan hal tersebut.

Ayo bersama kami,

Kita bijak kelola sampah mulai hari ini!

Penulis: Fathia (15 tahun), Green Influencer Kota Depok

Bagikan ke

Artikel Lain Yang Terkait

Berlanggan Buletin Kami

Berlangganan Buletin Kami​

Jadilah
Teman Plan
Perjuangkan hak anak Indonesia
slot gacor https://pkps.menlhk.go.id/ https://productionshed.tv/ slot gacor scatter hitam mahjong
slot gacor
slot gacor maxbet slot gacor agen judi bola slot gacor slot nolimit slot777 https://furets-jaunes.org/ https://www.forestry-quarantine.org/ toto slot slot777 slot gacor 2025 https://leesgreekandpizza.com/ slot gacor powergaming88 powergaming88 powergaming88 slot gacor powergaming88 toto slot slot88 slot88 slot gacor slot gacor slot gacor slot thailand powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 slot toto slot thailand powergaming88 powergaming88 slot thailand slot 777 powergaming88 sbobet powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 slot gacor powergaming88 Slot88 Live Casino APEX303 APEX303 APEX303 APEX303 Mahjong Wins 3 APEX303 APEX303 Mahjong Wins 3 RTP SLOT GACOR Slot Gacor Slot Gacor Slot Gacor Slot Gacor APEX303 APEX303 Slot Thailand APEX303 APEX303 Slot Gacor APEX303 Slot Pulsa Scatter Hitam Slot88 Slot Thailand Slot88 Slot Gacor Slot Thailand Scatter Hitam APEX303 APEX303 Slot Gacor Situs Togel Slot Gacor Slot Gacor APEX303 Slot Gacor APEX303 APEX303 APEX303 CRAZY TIME SV388 Slot Gacor APEX303 Mahjong Wins 3 APEX303 Slot Gacor APEX303 LIVE CASINO APEX303 Slot Gacor APEX303 Slot Gacor 888SLOT slot bet 200 crazy time sv388 mahjong wins 3 slot pulsa crazy time 888slot scatter hitam slot777 gtr303 mahjong wins 3 scatter hitam sv388 slot bet 200 sv388 gtr303 ws168 bonanza candyland ga28 roulette online slot qris judi bola bandar slot gacor sabung ayam online slot qris crazy time slot88 sweet bonanza candyland slot online slot qris slot thailand sbobet mega wheel slot deposit qris slot online gampang menang slot88 slot qris slot gacor maxwin slot deposit 5000 slot qris slot gacor 2024 link slot gacor spaceman slot scatter hitam 888slot slot maxwin slot dana https://www.nidodevalverde.com/ 888SLOT Slot Thailand slot gacor https://pensivefederation.com/ slot gacor sbobet gtr303 https://windizupdate.com/ slot online gtr303 slot thailand situs slot gacor slot toto scatter hitam crazy time crazy time ktm303 casino online slot gacor gtr303 situs judi bola terpercaya gtr303 gtr303 gtr303 slot thailand casino online togel online situs togel crazy time slot gampang menang slot gacor slot gacor ktm303 joker123 https://dinkes.hsu.go.id/scatter-hitam/ https://pmb.itsnupekalongan.ac.id/vendor/bin/scatter-hitam/ https://jurnal.univa-labuhanbatu.ac.id/public/site/scatter-hitam/ https://lpm.univa-labuhanbatu.ac.id/wp-content/themes/jnews/scatter-hitam/ https://scatterhitam-slot.com https://tth.com.tc/ https://gna.university/ https://guiqac.gnauniversity.edu.in/ http://tourism.gov.eg/ powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 Slot Thailand Starlight Princess Mahjong Ways 2 Slot Maxwin https://sipatudia.bpsdm.sumbarprov.go.id/assets/mahjong/ scatter hitam powergaming88 sv388 idn slot https://slot-thailand.itr.ac.id/ https://pn-watansoppeng.go.id/media/jui/server-thailand/ slot mania slot zeus ying77 judi bola live casino sv388 mahjong ways slot mania slot server kamboja digmaan slot88 slot live casino slot thailand powergaming88 powergaming88 slot thailand ladangtoto slot thailand server thailand slot thailand slot thailand slot thailand slot gacor powergaming88 ladangtoto sv388 slot toto slot server thailand slot thailand situs slot wwg slot slot gacor slot mawin slot gacor slot thailand slot gacor slot gacor slot88 pgsoft Daftar Judi Slot Online Indonesia Paling Gacor di Indonesia Daftar Situs Judi Slot Online SLOT88 lucky neko slot gacor slot88 slot maxwin slot thailand Slot Mahjong Ways 2 Mudah Jackpot Paus di PG Soft Hari ini 2023 Lucky Neko Situs Slot Gacor Pgsoft Hari Ini SITUS SABUNG AYAM SV388 ONLINE DAFTAR LINK LOGIN APK AGEN SV388
Bagikan informasi ini!

Beritahu teman, keluarga, dan tetangga Anda. Bagikan ke dunia!