Home / Mencari Kesejahteraan dari Kayanya Laut Indonesia

Mencari Kesejahteraan dari Kayanya Laut Indonesia

Warnadi mengenal laut sejak usia 10 tahun. Di usia tersebut memang sudah biasa bagi anak-anak yang tinggal di Desa Munjungagung Kecamatan Kramat Kabupaten Tegal Jawa Tengah, ikut melaut bersama orang tuanya menggunakan perahu kecil ukuran 3 Gross Ton (GT). Warnadi kecil lahir pada 24 Januari 1972 dan tinggal di Desa Munjungagung di tepi pantai Larangan Kabupaten Tegal. Warnadi tidak punya pilihan lain selain menjadi nelayan, ia juga tidak memiliki keahlian lain kecuali mencari ikan. Menjadi nelayan berarti siap untuk hidup penuh kesulitan jauh dari kata mewah, bahkan kurang terjamah dengan program pemerintah dalam melindungi dan mensejahterakan nelayan dan Awak Kapal Perikanan (AKP).

Memasuki usia 17 tahun, tidak lama setelah lulus dari SMA Persamaan ia mulai menjalani profesinya sebagai AKP, menjadi kru kapal ikan berkapasitas 30 GT bahkan lebih. Sekali melaut, Warnadi menghabiskan waktu 2 hingga 3 bulan dengan perbekalan yang sudah disiapkan oleh pemilik kapal dan harus patuh kepada perintah pemimpin kapal atau Nahkoda. Ketika melaut, Warnadi dan rekan sesama AKP tidak hanya dituntut untuk menaklukan ganasnya ombak dan kejamnya musim, ia juga harus pasrah dengan sistem bagi hasil yang buta. Warnadi dan rekannya tidak bisa berbuat banyak ketika pemilik kapal melakukan kecurangan atas bagi hasil tangkapan. Ia berharap pemerintah campur tangan untuk membuat payung hukum bagi hasil antara AKP dengan pemilik kapal.

“Kalau pemerintah mau melindungi dan memakmurkan AKP, pemerintah harus mengeluarkan ketentuan tentang bagi hasil, ketentuan tentang perbekalan, dan mengawasi bagaimana kapal ini hasil tangkapannya tidak dikorupsi oleh pemilik kapal. Artinya, pemilik kapal tidak diberi celah untuk mengkorupsi perbekalan maupun hasil penjualan ikan,” terangnya.

Selain bagi hasil yang buta dan tanpa payung hukum dari pemilik otoritas, Warnadi dan kawan-kawannya pun harus menghadapi masalah lainnya ketika melaut yakni jaminan kesehatan dan keselamatan. Sementara, bekerja di laut tidak mengenal waktu, harus siaga selama 24 jam dengan kondisi kerja yang berbahaya. Sekarang pemilik kapal memiliki inisiatif untuk memberikan santunan kepada awak kapal yang meninggal sebesar Rp 16 juta.

Foto 2: Suasana di pasar di daerah Tegal

Sementara, sebagai seorang istri AKP Tuti Haryani tidak banyak menuntut selalu menerima besar kecilnya penghasilan yang dibawa pulang oleh suami. Tuti harus pintar-pintar mengatur keuangan agar uang dapur yang diberikan cukup untuk tiga bulan kedepan ketika sang suami kembali lagi ke rumah. Rasa khawatir ketika sang suami melaut yang awalnya terus menggelayut, berangsur menghilang karena sudah terbiasa ditinggal suami melaut. Tuti tidak akan mendapatkan kabar sedikit pun mengenai suaminya ketika melaut, karena tidak ada sarana komunikasi yang dapat menyampaikan kabar. Jika darurat dan sangat penting kabar dari rumah dilayangkan melalui satu-satunya alat komunikasi yang dipegang oleh nahkoda yakni radio (Sejenis HT).

Keterbukaan informasi mengenai regulasi dan hak-hak AKP mulai didapatkan Warnadi dan nelayan lainnya. Setelah SAFE Seas Project memberikan pendampingan dan edukasi. Keberadaan SAFE Seas Project sangat dirasakan ketika rekan AKP Warnadi mengalami kecelakaan di laut, sementara pemilik kapal yang seharusnya bertanggungjawab malah lepas tangan. Berkat pendampingan dari SAFE Seas Project AKP tersebut mendapatkan perhatian dari sang pemilik kapal. Ia mengaku cukup banyak AKP Kabupaten Tegal Jawa Tengah yang mendapatkan pendampingan dari SAFE Seas Project mulai dari informasi Daan edukasi undang undang (UU) yang mengatur keselamatan dan kesehatan kerja (K3) termasuk pentingnya Perjanjian Kerja Laut (PKL), dan indikator pelanggaran tenaga kerja   Warnadi mengungkapkan, ketika AKP mengetahui hak dan kewajibannya maka mereka memiliki pegangan atau pedoman dalam memperjuangkannya tanpa menabrak regulasi yang berlaku. Melalui sosialisasi yang digelar secara rutin oleh SAFE Seas Project dengan berbagai isu perlindungan AKP, hal itu lambat laun merubah pola pikir mereka yang semula hanya nerima saja menjadi AKP yang mandiri dan bermartabat.

Sekilas tentang SAFE Seas Project

Safeguarding Against and Addressing Fishers’ Exploitation at Sea (SAFE Seas) adalah proyek perlindungan awak kapal perikanan yang dikelola oleh Plan International dan sedang dilaksanakan di Indonesia dan Filipina. SAFE Seas bertujuan untuk memerangi kerja paksa dan perdagangan orang di kapal penangkapan ikan di kedua negara. Di Indonesia, SAFE Seas dilaksanakan oleh Yayasan Plan International Indonesia (Plan Indonesia), bekerja sama dengan Destructive Fishing Watch (DFW) Indonesia.

Melalui SAFE Seas Project telah didirikan Fishers Center di kota Tegal, Jawa Tengah dan kota Bitung, Sulawesi Utara, sebuah tempat untuk awak kapal perikanan mendapatkan informasi, edukasi dan rujukan perlindungan awak kapal perikanan.

Pendanaan untuk proyek ini disediakan oleh Departemen Ketenagakerjaan Amerika Serikat (USDOL) berdasarkan perjanjian kerja sama IL-31472-18-75-K. Seratus persen dari total biaya proyek dibiayai dengan dana federal, dengan total lima juta dolar.Materi ini tidak mencerminkan pandangan atau kebijakan USDOL, juga tidak menyebutkan nama dagang, produk komersial, atau organisasi yang menyiratkan dukungan oleh Pemerintah Amerika Serikat.

Bagikan ke

Artikel Lain Yang Terkait

Berlanggan Buletin Kami

Berlangganan Buletin Kami​

Jadilah
Teman Plan
Perjuangkan hak anak Indonesia
slot gacor https://pkps.menlhk.go.id/ https://productionshed.tv/ slot gacor scatter hitam mahjong
slot gacor
slot gacor maxbet slot gacor agen judi bola slot gacor slot nolimit slot777 https://furets-jaunes.org/ https://www.forestry-quarantine.org/ toto slot slot777 slot gacor 2025 https://leesgreekandpizza.com/ slot gacor powergaming88 powergaming88 powergaming88 slot gacor powergaming88 toto slot slot88 slot88 slot gacor slot gacor slot gacor slot thailand powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 slot toto slot thailand powergaming88 powergaming88 slot thailand slot 777 powergaming88 sbobet powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 slot gacor powergaming88 Slot88 Live Casino APEX303 APEX303 APEX303 APEX303 Mahjong Wins 3 APEX303 APEX303 Mahjong Wins 3 RTP SLOT GACOR Slot Gacor Slot Gacor Slot Gacor Slot Gacor APEX303 APEX303 Slot Thailand APEX303 APEX303 Slot Gacor APEX303 Slot Pulsa Scatter Hitam Slot88 Slot Thailand Slot88 Slot Gacor Slot Thailand Scatter Hitam APEX303 APEX303 Slot Gacor Situs Togel Slot Gacor Slot Gacor APEX303 Slot Gacor APEX303 APEX303 APEX303 CRAZY TIME SV388 Slot Gacor APEX303 Mahjong Wins 3 APEX303 Slot Gacor APEX303 LIVE CASINO APEX303 Slot Gacor APEX303 Slot Gacor 888SLOT slot bet 200 crazy time sv388 mahjong wins 3 slot pulsa crazy time 888slot scatter hitam slot777 gtr303 mahjong wins 3 scatter hitam sv388 slot bet 200 sv388 gtr303 ws168 bonanza candyland ga28 roulette online slot qris judi bola bandar slot gacor sabung ayam online slot qris crazy time slot88 sweet bonanza candyland slot online slot qris slot thailand sbobet mega wheel slot deposit qris slot online gampang menang slot88 slot qris slot gacor maxwin slot deposit 5000 slot qris slot gacor 2024 link slot gacor spaceman slot scatter hitam 888slot slot maxwin slot dana https://www.nidodevalverde.com/ 888SLOT Slot Thailand slot gacor https://pensivefederation.com/ slot gacor sbobet gtr303 https://windizupdate.com/ slot online gtr303 slot thailand situs slot gacor slot toto scatter hitam crazy time crazy time ktm303 casino online slot gacor gtr303 situs judi bola terpercaya gtr303 gtr303 gtr303 slot thailand casino online togel online situs togel crazy time slot gampang menang slot gacor slot gacor ktm303 joker123 https://dinkes.hsu.go.id/scatter-hitam/ https://pmb.itsnupekalongan.ac.id/vendor/bin/scatter-hitam/ https://jurnal.univa-labuhanbatu.ac.id/public/site/scatter-hitam/ https://lpm.univa-labuhanbatu.ac.id/wp-content/themes/jnews/scatter-hitam/ https://scatterhitam-slot.com https://tth.com.tc/ https://gna.university/ https://guiqac.gnauniversity.edu.in/ http://tourism.gov.eg/ powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 Slot Thailand Starlight Princess Mahjong Ways 2 Slot Maxwin https://sipatudia.bpsdm.sumbarprov.go.id/assets/mahjong/ scatter hitam powergaming88 sv388 idn slot https://slot-thailand.itr.ac.id/ https://pn-watansoppeng.go.id/media/jui/server-thailand/ slot mania slot zeus ying77 judi bola live casino sv388 mahjong ways slot mania slot server kamboja digmaan slot88 slot live casino slot thailand powergaming88 powergaming88 slot thailand ladangtoto slot thailand server thailand slot thailand slot thailand slot thailand slot gacor powergaming88 ladangtoto sv388 slot toto slot server thailand slot thailand situs slot wwg slot slot gacor slot mawin slot gacor slot thailand slot gacor slot gacor slot88 pgsoft Daftar Judi Slot Online Indonesia Paling Gacor di Indonesia Daftar Situs Judi Slot Online SLOT88 lucky neko slot gacor slot88 slot maxwin slot thailand Slot Mahjong Ways 2 Mudah Jackpot Paus di PG Soft Hari ini 2023 Lucky Neko Situs Slot Gacor Pgsoft Hari Ini SITUS SABUNG AYAM SV388 ONLINE DAFTAR LINK LOGIN APK AGEN SV388
Bagikan informasi ini!

Beritahu teman, keluarga, dan tetangga Anda. Bagikan ke dunia!