Home / Bahrudin Kini Tak Panik Lagi Hadapi Bencana: Cerita Sukses Program Keluarga Tangguh Bencana (KATANA)

Bahrudin Kini Tak Panik Lagi Hadapi Bencana: Cerita Sukses Program Keluarga Tangguh Bencana (KATANA)

Warga di Desa Wailolong, Kabupaten Lembata, Nusa Tenggara Timur sudah merasakan manfaat dari program Keluarga Tangguh Bencana (KATANA). Saat bencana banjir bandang akibat Siklon Seroja pada April 2021 lalu, seluruh penduduk desa selamat berkat sigap evakuasi dini. 

Masih jelas dalam ingatan Bahrudin Kadir (50 tahun) tentang peristiwa banjir bandang yang terjadi pada 4 April 2021 lalu.  Saat itu, hujan deras mengguyur desanya seharian. Pada pukul 11 malam, banjir bandang menerjang permukimannya di desa Wailolong, Kecamatan Omesuri, Kabupaten Lembata, Nusa Tenggara Timur. Ia membangunkan istri dan tiga orang anak untuk segera evakuasi, lantaran air sudah mengepung rumahnya.  

“Awal mula air datang dari belakang rumah, tapi tidak telalu tinggi, jadi saya bangunkan orang rumah untuk siaga. Lalu tidak lama, air datang lagi lebih besar, jadi kami langsung bergegas evakuasi,” kata Bahrudin.  

Proses evakuasi berlangsung cepat. Istrinya, Siti Mafia langsung mengambil tas siaga yang sudah dipersiapkan sebelumnya. Tas ini berisi berbagai hal yang diperlukan antara lain surat-surat penting, pakaian, obat-obatan, senter dan makanan tahan lama. Dengan hati-hati, Bahrudin bersama anggota keluarganya keluar mengikuti jalur evakuasi.  

Satu persatu warga juga sudah keluar untuk berjalan menuju tempat evakuasi yang berada diatas bukit, tak jauh dari permukiman warga. Petunjuk tanda evakuasi pun juga telah terpasang disudut-sudut jalan sehingga warga tinggal berjalan mengikuti petunjuk evakuasi.  

“Untungnya, Plan Indonesia sudah duluan datang kasih kami pelatihan sebelum datangnya banjir. Termasuk menyiapkan jalur evakuasinya,” ungkap petani kopra ini.  

Penanda jalur evakuasi telah tertempel didalam rumah Bahrudin yang menjadi petunjuk untuk melakukan evakuasi dini (foto: Yayasan Plan International Indonesia/Muhammad Reysa)

Sebelumnya, Yayasan Plan International Indonesia (Plan Indonesia) melalui Program Implementation Area (PIA) Lembata telah mengimplementasikan program Keluarga Tangguh Bencana atau KATANA. Program ini berfokus pada pengurangan risiko bencana dan langkah-langkah kesiapsiagaan lainnya untuk memastikan ketahanan keluarga selama situasi darurat. Program ini menargetkan 4.238 Kepala Keluarga (KK), 3.474 anak perempuan, 3.769 anak laki-laki, 5.235 perempuan, 4.320 laki-laki, dan 179 penyandang disabilitas di 46 desa. 

Dalam implementasinya, program KATANA dibantu oleh para relawan Plan Indonesia. Mereka menyosialisasikan kepada masyarakat tentang kesiapsiagaan bencana, termasuk membantu masyarakat mempersiapkan diri ketika bencana terjadi.  

“Saya merasa berbangga bahwa materi yang saya berikan bisa diimplementasikan oleh warga di Desa Wailolong. Saya harap KATANA bisa ditindaklanjuti di semua kecamatan di Kabupaten Lembata,” tutur Fransiskus Xaverius Raha selaku relawan Plan Indonesia di desa Wailolong.  

  Fransiskus menambahkan berkat program KATANA, warga di desa Wailolong kini semakin sigap menghadapi bencana.Warga sudah mengenali potensi dan pemicu bencana  didaerah mereka. Alhasil, saat banjir bandang akibat siklon Seroja 2021 lalu, seluruh warga yang berjumlah 172 dari 68 KK mampu menyelematkan diri ke tempat evakuasi.  

Bahrudin dan keluarganya juga turut senang bisa menjadi Keluarga Tangguh Bencana. Menurutnya, pelatihan yan Ia dapatkan selama program KATANA telah menyelamatkan banyak nyawa.   

“Untuk warga semua harus ikut jadi KATANA. Supaya suatu saat bencana itu datang kita tidak rasa panik lagi, maupun setelah tsunami, gempa, banjir itu sudah biasa sudah. Jadi, ini sangat penting bagi saya,” tandasnya.  

Penulis: Muhammad Reysa

Bagikan ke

Artikel Lain Yang Terkait

Berlanggan Buletin Kami

Berlangganan Buletin Kami​

Jadilah
Teman Plan
Perjuangkan hak anak Indonesia
888SLOT Slot Thailand slot gacor https://pensivefederation.com/ slot gacor hari ini slot gacor sbobet gtr303 https://windizupdate.com/ slot online gtr303 slot thailand situs slot gacor slot toto scatter hitam crazy time crazy time ktm303 casino online slot gacor gtr303 situs judi bola terpercaya gtr303 gtr303 gtr303 slot thailand casino online togel online situs togel crazy time slot gampang menang slot gacor slot gacor ktm303 joker123 https://dinkes.hsu.go.id/scatter-hitam/ https://pmb.itsnupekalongan.ac.id/vendor/bin/scatter-hitam/ https://jurnal.univa-labuhanbatu.ac.id/public/site/scatter-hitam/ https://lpm.univa-labuhanbatu.ac.id/wp-content/themes/jnews/scatter-hitam/ https://scatterhitam-slot.com https://tth.com.tc/ https://gna.university/ https://guiqac.gnauniversity.edu.in/ http://tourism.gov.eg/ powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 powergaming88 Slot Thailand Starlight Princess Mahjong Ways 2 Slot Maxwin https://sipatudia.bpsdm.sumbarprov.go.id/assets/mahjong/ scatter hitam powergaming88 sv388 idn slot https://slot-thailand.itr.ac.id/ https://pn-watansoppeng.go.id/media/jui/server-thailand/ slot mania slot zeus ying77 judi bola live casino sv388 mahjong ways slot mania slot server kamboja digmaan slot88 slot live casino slot thailand powergaming88 powergaming88 slot thailand ladangtoto slot thailand server thailand slot thailand slot thailand slot thailand slot gacor powergaming88 ladangtoto sv388 slot toto slot server thailand slot thailand situs slot wwg slot slot gacor slot mawin slot gacor slot thailand slot gacor slot gacor slot88 pgsoft Daftar Judi Slot Online Indonesia Paling Gacor di Indonesia Daftar Situs Judi Slot Online SLOT88 lucky neko slot gacor slot88 slot maxwin slot thailand Slot Mahjong Ways 2 Mudah Jackpot Paus di PG Soft Hari ini 2023 Lucky Neko Situs Slot Gacor Pgsoft Hari Ini SITUS SABUNG AYAM SV388 ONLINE DAFTAR LINK LOGIN APK AGEN SV388
Bagikan informasi ini!

Beritahu teman, keluarga, dan tetangga Anda. Bagikan ke dunia!