PLAN INDONESIA MELATIH 59 FASILITATOR KPAD DI NUSA TENGGARA BARAT
Yayasan Plan International Indonesia (Plan Indonesia) atas dukungan dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KPPPA) melalui Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan, dan Perlindungan Anak (P2KBP3A) Kabupaten Lombok Barat menyelenggarakan pelatihan untuk fasilitator Kelompok Perlindungan Anak Desa (KPAD) sebagai bagian dari pendekatan Mekanisme Perlindungan Anak Terpadu Berbasis Masyarakat (PATBM). Kegiatan ini berlangsung di […]
NATIONAL PEER EDUCATOR NETWORK: PROYEK YOUNG HEALTH PROGRAMME PLAN INDONESIA
Banyak anak muda terkena PTM (Penyakit Tidak Menular). Salah satu penyebabnya adalah karena tindakan-tindakan atau gaya hidup berisiko, seperti merokok, diet kurang sehat, konsumsi alkohol dan narkoba, dan kurang aktivitas fisik. Akibatnya, kesehatan mereka terganggu. Oleh karena itu, Plan Indonesia membuat YHP (Young Health Programme) atau Program kesehatan kaum muda. Program ini dibuat untuk mempromosikan pencegahan PTM dan tindakan-tindakan berisiko pada […]
GENERASI Z BERKREASI: DENGARKAN KEBUTUHAN ANAK UNTUK BERKREASI DI DUNIA MAYA
Permasalahan kekerasan dan eksploitasi seksual terhadap anak melalui media daring selalu menjadi perbincangan serius, seakan tiada hari tanpa ada anak yang menjadi korban. Hal ini terlihat dari pemberitaan media, baik media elektronik maupun media cetak. Kekerasan dan eksploitasi seksual daring terhadap anak bisa terjadi kepada siapa saja dan di mana saja seperti lingkungan rumah/keluarga, lingkungan […]
ES KRIM PISANG DAN KEMENANGAN REMAJA PEREMPUAN
Kelas bisnis akhir pekan di desa Menoro, Kabupaten Rembang, yang diinisiasi oleh organisasi PUPUK sebagai mitra dari Yayasan Plan International Indonesia dalam kerangka proyek Aliansi Yes I Do1, telah mengubahkan rutinitas sekelompok gadis remaja. Risa, Asti, Nana, Hilmy, Eti, Desi, dan Ola (bukan nama sebenarnya) memang telah mengenal satu sama lain sebelum bertemu di kelas […]